• Fokus Utama
    • Purwokerto
    • Banyumas
    • Purbalingga
    • Banjarnegara
    • Cilacap
    • Kebumen
  • Berita Umum
    • Internasional
    • Nasional
    • Jawa Tengah
    • Pendidikan
    • Tekno
  • Olahraga
    • Sepakbola
    • MotoGP
    • Formula 1
    • Gowes
  • Insiden
  • Features
    • Expresi
    • Komunitas
    • Metrobis
    • Fotomotif
    • KampusKita
    • Visite
    • Wanita
  • Lintas Serba-serbi
  • Intermezo
  • Mblaketaket
  • Catatan Dahlan Iskan
  • Catatan Azrul Ananda

RADAR Banyumas - Situs Berita Online Terbesar di BARLINGMASCAKEB

  • Fokus Utama
    • Zona Merah Ojek Online di Stasiun Purwokerto Dihapus
    • Gebasan Ditargetkan Jadi Event Kabupaten Banjarnegara
    • Novita Serukan Pentingnya Integritas Bangsa
    • Purbalingga Student Got Talent Perdana Digelar
    • Jelang Natal dan Tahun Baru, Pemenuhan Sarpras Jalan Disorot
    • Purwokerto
    • Banyumas
    • Purbalingga
    • Banjarnegara
    • Cilacap
    • Kebumen
  • Berita
    • Perang Dagang AS-Cina Capai Kesepakatan
    • Tata Kelola Guru Bakal Dikembalikan ke Pusat
    • BUMDes Harus Berbentuk Koperasi
    • Kelulusan USBN Ditentukan Sekolah
    • Pencak Silat Resmi Jadi Warisan Budaya Tak Benda Dunia
    • Internasional
    • Nasional
    • Jawa Tengah
    • Pendidikan
    • Tekno
  • Olahraga
    • Mourinho: Semua Tim akan Takut Bertemu Tottenham
    • Pencak Silat Resmi Jadi Warisan Budaya Tak Benda Dunia
    • Liverpool VS Watford-Bak David Vs Goliath
    • Keajaiban La Dea
    • Man United VS AZ Alkmaar-Laga Pertaruhan Juara Group
    • Sepakbola
    • MotoGP
    • Formula 1
    • Gowes
  • Insiden
    • Polisi Tewas Ditembak Kelompok MIT
    • Usai Latihan Senam, Motor Sudah Hilang
    • Ashanty dan Kuasa Hukum Mangkir, Mediasi Berakhir Deadlock
    • Beat Lawan Beat di Purbalingga, Dua Luka-luka
    • Terjatuh dari Lantai Tujuh Pusat Perbelanjaan, Pekerja Meninggal
  • Features
    • Perang Dagang AS-Cina Capai Kesepakatan
    • Target Penerimaan Pajak Tahun Ini Kurang Rp441 T
    • BUMDes Harus Berbentuk Koperasi
    • Lima Direksi Dipecat, Saham Garuda Langsung Naik
    • Malam Tahun Baru, Srawungan di Java Heritage Hotel
  • Intermezo
    • Akhiri Status Duda 29 Desember, Ginanjar Kawini Gadis 23 Tahun
    • Sandra Dewi Anti Minta Duit Suami
    • Wanda Hamidah Menjanda Kedua Kali
    • Manjakan Anak, Sule Keluarkan Kocek Rp23 Jutaan
    • Raihaanun Sabet Piala Citra
  • Lintas Serba-serbi
    • Bawa Heroin Bocah 5 Tahun Merasa Superhero
    • Sudah Dikubur Dua Hari, Pria di Tuban Pulang Dalam Kondisi Sehat
    • Beredar Foto Penampakan Elang Sebesar Tubuh Manusia Dewasa
    • Terbakar, 70 Persen Bodi Stoomwals Hangus
    • Tak Diberi Tempat Duduk, Penumpang MRT Lepas Celana Dalam
  • More
    • Lintas Serba-serbi
    • Features
    • Intermezo
    • KampusKita
    • Mblaketaket
  • Facebook

  • Twitter

  • Instagram

  • Google+

  • YouTube

  • LinkedIn

  • 21 Shares
MotoGP

Rossi Kejar Rekor Megah Di Brno

Radar Banyumas
Kamis, 2 Agustus 2018
Radar Banyumas
Kamis, 2 Agustus 2018

Rossi Kejar Rekor Megah Di Brno

By: RadarBanyumas.co.id Date Uploaded: Description: Rossi Kejar Rekor Megah Di Brno


BERGAYA : Pembalap Yamaha, valentino Rossi bergaya usai menjalani laga di Mugello 2018.ISTIMEWA

Berharap Solusi Usai Jeda

BRNO- Melanjutkan kembali musim balap MotoGP 2018 usai jeda musim panas, dua pembalap penghuni klasemen teratas saat ini bakal memasuki satu fase sejarah dalam karir mereka. Marc Marquez dan Valentino Rossi akan berjuang menorehkan rekor individu di GP Republik Ceko akhir pekan ini. Marquez melakoni balapan ke-100 di kelas premium, sedangkan Rossi mengejar poin ke-6000 sepanjang karirnya.

Sejak memulai debutnya di kelas MotoGP 2013 lalu, Marquez sudah meraih empat gelar juara dunia. Artinya hanya semusim saja dilewatinya tanpa membawa pulang trofi kampiun di akhir musim. Lima musim, empat gelar juara. Plus, pemegang rekor sebagai juara dunia MotoGP termuda. Sebuah capaian megah dari seorang rider yang masih 25 tahun.

Saat ini, bintang Repsol Honda tersebut sedang memimpin klasemen pembalap dengan keunggulan meyakinkan 46 poin di depan rivalnya, Rossi. Nyaris setara dengan dua kemenangan seri. Sebuah kondisi dimana jauh lebih menjanjikan dibandingkan musim lalu. Saat itu, pemilik nomor start 93 tersebut hanya mengantongi surplus tipis lima poin dari Maverick Vinales (Movistar Yamaha).

Tapi MotoGP adalah dunia yang dinamis. Masih ada separo musim tersisa. Waktu yang cukup bagi siapapun untuk membalikkan situasi. Perjalanan itu akan dimulai di Brno akhir pekan ini. “Asik juga menikmati beberapa hari liburan untuk mengisi ulang “baterei” dan menyiapkan paro kedua musim. Masih sangat panjang dan berat. Sepuluh balapan lagi, yang sama sekali tidak mudah,” ucap Marquez seperti dilansir Crash.

Tahun lalu, Marquez menang di Brno dengan keunggulan 12 detik di depan rekan satu timnya Daniel Pedrosa. Kemenangan yang diraihnya melalui taktik jitu. Di saat pembalap lain masih memakai ban basah di awal lomba, Marquez memilih strategi jitu melakukan pit stop di lap kedua untuk mengganti ban dengan kompon kering. Ketika pembalap lain menyusul, semuanya sudah terlambat Marquez sudah melesat terlalu jauh untuk dikejar.

Marquez dan Pedrosa menyongsong balapan akhir pekan ini dengan kepercayaan diri tinggi. Awal bulan ini, mereka melakukan uji coba privat di Brno. Menurut Marquez, timnya menemukan sejumlah solusi untuk mengatasi masalah yang dirasakan setiap kali datang ke Brno. “Kami sudah menang di dua balapan dalam situasi yang sangat berbeda. Pertama di kondisi normal dan kedua mengguakan taktik. Jadi kami cukup yakin sekarang,” tandasnya.

Dari kubu lawan, Rossi juga punya misi tak kalah hebat. Yakni meneruskan tren positif Yamaha dalam dua balapan terakhir. Di seri penutup sebelum jeda musim panas di Sachsenring, Rossi sukses membawa Yamaha meraih hasil terbaiknya musim ini. Finis di posisi runner up. Semakin mengonfirmasi kemajuan YZR-M1 lantaran Vinales juga finis di podium ketiga. (cak)

TopikValentino Rossi MotoGP Olahraga

Baca juga berita Lainnya:

Triple Crown untuk Honda

Senin, 18 November 2019 - 18:30
Lihat Berita

Alex Marquez Merapat ke Repsol Honda

Senin, 18 November 2019 - 17:23
Lihat Berita

Gelar Juara Dunia ke 8 Marquez

Senin, 7 Oktober 2019 - 08:45
Lihat Berita

The Baby Alien Bisa Berpesta Lebih Awal

Jumat, 4 Oktober 2019 - 15:12
Lihat Berita

The Baby Alien Makin Tak Terkejar

Senin, 23 September 2019 - 15:11
Lihat Berita

Debutan Baru Rider Indonesia Jadi Tumpuan

Rabu, 18 September 2019 - 15:30
Lihat Berita
Scroll for more
Tap
  • Populer

  • Terkini

  • Topik

  • Ditutup, 50 PSK Masih Beroperasi di Slarang
    Cilacap
    Jumat, 13 Desember 2019 - 11:00
  • Grand Perwira Gemuruh, Hunian Bersubsidi dan Berkualitas Uang Muka Minimal Rp 3 Juta
    Purbalingga
    Rabu, 11 Desember 2019 - 10:40
  • Sebar Foto Bugil Pacar, Pemuda di Cilacap Ditangkap Polisi
    Cilacap
    Selasa, 10 Desember 2019 - 06:57
  • Terjatuh dari Lantai Tujuh Pusat Perbelanjaan, Pekerja Meninggal
    Insiden
    Jumat, 13 Desember 2019 - 09:00
  • Sehari, Kawanan Pencuri Satroni Dua Rumah di Majenang
    Cilacap
    Rabu, 11 Desember 2019 - 15:30
  • Perang Dagang AS-Cina Capai Kesepakatan
    Internasional
    Sabtu, 14 Desember 2019 - 22:37
  • Target Penerimaan Pajak Tahun Ini Kurang Rp441 T
    Metrobis
    Sabtu, 14 Desember 2019 - 22:28
  • Tata Kelola Guru Bakal Dikembalikan ke Pusat
    Nasional
    Sabtu, 14 Desember 2019 - 20:51
  • BUMDes Harus Berbentuk Koperasi
    Metrobis
    Sabtu, 14 Desember 2019 - 20:40
  • Akhiri Status Duda 29 Desember, Ginanjar Kawini Gadis 23 Tahun
    Intermezo
    Sabtu, 14 Desember 2019 - 20:31
    • Index Berita
    • Headline News
    • Jagat Gonjang Ganjing
    • Pemilu 2019
    • Lintas Peristiwa
    • Kecelakaan
    • Longsor
    • Jalan Rusak
    • Ajibarang
    • Majenang

Facebook

@twitter

Kicauan Saya
    Mblaketaket Radarbanyumas
  • Nyanyi Karo Tengkureb
    Senin, 4 Desember 2017 - 05:05
  • Jeneng Daplun Diarani Wagu
    Sabtu, 2 Desember 2017 - 05:05
  • Diuber Celeng
    Kamis, 23 November 2017 - 05:05
    Info iklan radarbanyumas & Berlangganan
RADAR Banyumas

Surat kabar harian terbesar di Barlingmascakeb (Banjarnegara, Purbalingga, Banyumas, Cilacap & Kebumen) termasuk bagian dari grup Jawa Pos, berkantor pusat di Kota Purwokerto.

Harian Radar Banyumas pertama kali terbit tahun 1998. Mulai Tahun 2016 Mulai merambah media online dan menjadi media terbesar dan terpercaya di area Barlingmascakeb.

Berlangganan

Masukkan alamat email Anda untuk berlangganan Radar Banyumas edisi online dan menerima pemberitahuan mengenai berita-berita terbaru dari Koran Radar Banyumas Online setiap harinya melalui email.

Radar Banyumas Online

  • Redaksi
  • Layanan Iklan & Berlangganan Koran
  • Privacy Policy
  • Terms of Services
  • Pedoman Media Siber

Copyright © 2016-2019 Radar Banyumas Network.

FA Keluarkan Aturan Kartu Untuk Pelatih Penggerutu
Draymond Green Dibogem Thompson